Jeli Menentukan Susu Anak Agar Tidak Stunting

Susu memberikan peranan penting bagi pertumbuhan anak, karena itu kita sebagai ibu harus jeli bagaimana menentukan susu yang baik itu.



Apa itu Stunting ? 

Stunting adalah kegagalan tumbuh anak yang diakibatkan oleh kekurangan gizi kronis. Selain Stunting sebenarnya di Indonesia terdapat 3 mal nutrisi :
  • Stunting 
Yaitu seseorang yang memiliki tubuh pendek dibawah standar dibandingkan anak lainnya
  • Wasting (Kurus)
Seseorang yang memiliki berat badan lebih ringan dari anak seusianya.
  • Obesity
Seseorang yang memiliki kelebihan berat badan.

Dari ketiga mal nutrisi tersebut yang paling berbahaya adalah stunting. Karena berbahayanya stunting ini @sahabatYAICI dan Muslimat NU memberikan edukasi kepada anggotanya.

Edukasi Gizi tersebut berjudul "Gelar Edukasi Gizi Bagi Ibu untuk menyikapi iklan Pangan Menyesatkan Dalam Upaya Melindungi dan Mewujudkan Generasi Sehat, Indonesia Unggul".

Dalam eduksi gizi tersebut mengundang beberapa pembicara yaitu
1.Gubernur diwakilkan dengan dinkes (kesmas) yaitu IBu Dian Nardiani SKM MPH Kabid Kesmas

2. dinkes di wakilkan dengan kabid kesmasyaitu Dian Nardiani SKM MPH Kabid Kesmas
3.  bpom di wakilkan dengan  ahli muda pengawas farmasi dan makanan yaitu Ibu Budi Arieswati, S.Si., Apt., M.Kes
4. ketua pw muslimat provinsi bali Dra Hj Ani Haniah MA

  • 5. Hidayat SE MM ketua harian YAICI
Next Post Previous Post
3 Comments
  • Wiwid Vidiannarti
    Wiwid Vidiannarti December 12, 2019

    Yuk, mari kita wujudkan generasi Indonesia sehat unggul.

  • Manik Swadiaya
    Manik Swadiaya January 01, 2020

    ini sangat harus di pahami ke semua konsumen, agar tak terjadi lagi pembodohan iklan SKM, padahal mereka ini bulanlah susu melainkan sarana pelengkap makanan dan minuman.

  • Kyndaerim
    Kyndaerim April 12, 2020

    Alhamdulillah, anak saya gk ada masalah sama susunya yg sekarang. kemaren sempet ganti sih karna harus pake drama dulu baru mau minum susu.
    Tapi sekarang tanpa dramapun, anak saya pasti minta. Dan kadang malah saya bikinin kalo memang udah jamnya.

Add Comment
comment url