Ending "nggantung" Memories of Alhambra
Bagi penggemar drama Korea apalagi penggemar Chanyeol pasti sudah tidak asing dengan drama ini.
Memories of Alhambra, merupakan salah satu drama yang berakhir beberapa Minggu kemarin, namun ending dari drama ini menimbulkan banyak protes dari penontonnya.
Drama ini di sutradara oleh Ahn Gil Go dan ditulis oleh Song Jae Jung. Song jae Jung terkenal lewat drama "W", ia pernah mendapatkan award best screenplay karena drama "W".
Pemain Utama
Drama ini dimainkan oleh
- Hyun bin sebagai Yoo jin Woo, seorang CEO perusahaan investasi Jone Holdings yang sangat berbakat dalam mengembangkan game. Dia di karakterkan sebagai pribadi yang ambisius dan sinis.
- Park Shin Hye sebagai Jung hee Ju, wanita pemilik hostel Bonita di Granada spanyol. Karena kematian kedua orang tuanya ia memutuskan untuk tinggal disana bersama nenek dan kedua orang adiknya.
- Park Hoon sebagai Cha Hyung Seok , seorang SEO perusahaan IT New world, dulunya merupakan co founder Jone Holdings namun sekarang berseteru dengan Jone karena penghianatannya
- Chanyeol EXO sebagai Jung See Ju, seorang programmer jenius yang merupakan adik dari Jung Hee Ju. Ia dikarakterkan sebagai orang yang tertutup dan anti sosial.
Sinopsis Cerita
Cerita ini dimulai dari Yoo Jin Woo yang berangkat ke Barcelona, Spanyol untuk urusan bisnis.
Suatu hari ia mendapatkan telepon misterius dari seorang programer yang bermaksud menjual game VR yang diberi nama Memories Of Alhambra.
Seorang programmer tersebut di mainkan oleh Chanyeol. Programmer tersebut meminta Jin Woo untuk datang ke Hostel Bonita di Granada.
Suatu hari ia mendapatkan telepon misterius dari seorang programer yang bermaksud menjual game VR yang diberi nama Memories Of Alhambra.
Seorang programmer tersebut di mainkan oleh Chanyeol. Programmer tersebut meminta Jin Woo untuk datang ke Hostel Bonita di Granada.
Saat berada di hostel itulah Jin Woo bertemu dengan Hee Ju yang merupakan kakak programmer jenius yang dicari cari Jin Woo.
Namun masalah mulai muncul ketika See Ju yang mengajaknya bertemu menghilang.
Selain itu Jin Woo memiliki rekan yang ambisius,sama sama menginginkan game tersebut yaitu Cha Hyung Seok.
Namun masalah mulai muncul ketika See Ju yang mengajaknya bertemu menghilang.
Selain itu Jin Woo memiliki rekan yang ambisius,sama sama menginginkan game tersebut yaitu Cha Hyung Seok.
Setelah itu ... ? Lebih baik kalian lanjutin sendiri yah. Lol :P lebih seru kalo nonton sendiri hehehehe.
Setiap episode di drama ini sangat bikin penasaran dan membuat kejutan. Bagi yang suka drama agak "mikir" drama ini cocok banget di tonton.
Setiap episode di drama ini sangat bikin penasaran dan membuat kejutan. Bagi yang suka drama agak "mikir" drama ini cocok banget di tonton.
Aku langsung masuk aja ke endingnya ya karena inilah yang membuat susah move on berjamaah hahahaha.
Sebenernya reting untuk drama ini gak sampe memecahkan rekor tapi lumayan Uda sampe 2 digit yaitu 10%, tapi ending dari drama ini lah yang menjadi trending topik se-Asia.
Bahkan memories of Alhambra ini menjadikan orang yang menontonnya susah move on termasuk aku.
Di ending drama ini di perlihatkan bahwa Jin Woo dihapus oleh Emma dan muncul 1tahun berikutnya setelah game ini rilis di korea.
Sebenernya reting untuk drama ini gak sampe memecahkan rekor tapi lumayan Uda sampe 2 digit yaitu 10%, tapi ending dari drama ini lah yang menjadi trending topik se-Asia.
Bahkan memories of Alhambra ini menjadikan orang yang menontonnya susah move on termasuk aku.
Di ending drama ini di perlihatkan bahwa Jin Woo dihapus oleh Emma dan muncul 1tahun berikutnya setelah game ini rilis di korea.
Yang bikin nyesek di episode terakhir hanya diperlihatkan siluet dari Jin Woo tapi tidak dijelaskan dia masih hidup atau sudah mati.
Saking gregetannya berikut aku sampaikan beberapa plot ending menurut ke sotoy-an ku
1. Zinu (nama akun Jin Woo dalam game AR ini) sudah di hapuskan di dunia nyata dan jadi KNP.
Kenapa aku bisa bilang gini, soalnya di episode terakhir saat hee Ju ingin bertemu Jin Woo dia harus make lensa kontak. Dimana lensa kontak tersebut dipake kalau mau main game dan bertarung dengan toko virtual yang ada di game.
Lalu ada dialog yang begini "walaupun orang lain tidak percaya padamu aku akan tetap percaya dan akan bertemu denganmu"
Lalu ada dialog yang begini "walaupun orang lain tidak percaya padamu aku akan tetap percaya dan akan bertemu denganmu"
2. Zinu tetep hidup dan bersembunyi di dalam game.
Aku juga memikirkan ending yang ini karena di episode terakhir See Ju bilang kalau kemungkinan zinu bersembunyi seperti halnya dia dulu.
Kenapa ? Kalau ku pikir karena dia merasa bersalah, karena semua orang terdekatnya kecuali pak park meninggal akibat game tersebut.
Dan dialog dia sama emma yang bilang dia gak mau mati, jadi mungkin dia sembunyi di dalam game.
Kenapa ? Kalau ku pikir karena dia merasa bersalah, karena semua orang terdekatnya kecuali pak park meninggal akibat game tersebut.
Dan dialog dia sama emma yang bilang dia gak mau mati, jadi mungkin dia sembunyi di dalam game.
3. Zinu sudah keluar dari dunia game ke dunia nyata
Seperti halnya See Ju yang bersembunyi di dalam game, zinu juga melakukan hal yang sama.
Kalo see Ju bisa keluar dari dunia game dengan adanya yang menyelesaikan tugas darinya, dengan mengambil kunci emas.
Kalau zinu menurutku bisa keluar dari game dengan peluncuran game Memories of Alhambra di Korea.
Kalo see Ju bisa keluar dari dunia game dengan adanya yang menyelesaikan tugas darinya, dengan mengambil kunci emas.
Kalau zinu menurutku bisa keluar dari game dengan peluncuran game Memories of Alhambra di Korea.
Menurut "penerawangan ku" begitu sih endingnya hahaha. Walaupun emang di dramanya "GAK JELAS" endingnya. Kayaknya sih ini writernimnya sengaja biar penonton berfikir ending menurut dirinya sendiri hahaha nyebelin kan. Kalo menurut kamu gimana ending dari drama ini ?
setuju banget, ending dibikin ngegantung supaya kita bisa berfantasi tentang endingnya :D
Aku aja belum bisa move on sampe sekarang hahahhaa